Site icon Obat Alami Tradisional

Obat Alami Mimisan Paling Ampuh

obat alami mimisan

Mimisan atau pendarahan pada hidung hal yang biasa dialami setiap orang. Kondisi ini sering terjadi pada usia 3-10 tahun, lansia, ibu hamil dan penderita kelainan darah. Namun demikian, ada juga mimisan dikarenakan adanya gejala penyakit lain yang serius. Biasanya mimisan berlangsung selama beberapa detik, namun dalam kondisi parah ada juga lebih lama.

Adapun penyebab hidung berdarah adalah karena udara kering dan kebiasaan mengorek hidung sehingga mengakibatkan pembuluh darah halus di hidung pecah. Selian itu ada beberapa lagi penyebabnya yakni alergi, membuang ingus terlalu kera, cedera hidung, infeksi dan sinuitis kronis.

Bila anda mengalami kondisi mimisan segeralah melakukan pengobatan ramuan obat alami mimisan yang terkenal ampuh ini, mungkin dapat membantu anda.

Ramuan alami pertama :

Bahan-bahan Ramuan :
Daun kakikuda sebanyak 16 lembar
Air bersih sebanyak 3 gelas minum

Cara membuat ramuan :
Bahan dicuci lalu dipotong-potong seperlunya, direbus dengan air hingga hanya tingga 3/4 bagian, bila sudah dingin disaring.

Cara memakai :
1/3 bagian digunakan untuk mencuci hidung, dan 2/3 bagian diminum sebanyak 2 kali sehari.

Ramuan alami kedua :

Bahan-bahan Ramuan :
Daun bayam duri sebanyak 1/3 genggam
air masak sebanyak 3/4 cangkir
Garam sedikit

Cara membuat ramuan :
Bahan dicuci lalu digiling halus, tambahkan air masak dan garam, kemudian diperas dan disaring.

Cara memakai :
Diminum 2 kali sehari.

Ramuan alami Ketiga :

Bahan-bahan Ramuan :
Daun sirih sebanyak 5 lembar
Daun gambir sebanyak 6 lembar
Daun aiuda sebanyak 5 lembar
Bidara upas sebanyak 1/3 jari
Gula aren sebanyak 3 jari
Air bersih sebanyak 3 gelas minum.

Cara membuat ramuan :
Bahan dicuci lalu dipotong-potong seperlunya, direbus dengan air hingga hanya 3/4 nya, bila sudah dingin disaring.

Cara memakai :
1/3 bagian untuk mencuci hidung, dan 2/3 bagian diminum sebanyak 2 kali sehari.

Untuk pertolongan pertama, anda dapat melalukan duduk tegak berbaring agar tekana sehingga pendarahan berkurang, condongkan tubuh kedepan agar darah keluar dari hidung agar tidka masuk ke tenggorokan, pencet hidung selaam 10-15 menit bernafas melalui mulut, kompres dingin pangkal hidung dan hindari mengorek hidung. Semoga obat alami ini dapat membantu anda.

Exit mobile version