Batuk merupakan jenis penyakit yang sering dialami orang yang merupakan respon tubuh untuk membersihkan tenggorakan dari benda asing, iritasi mauun debu yang masuk. Namun dalam berbagai kasus batuk juga merupaan gejala penyakit lain yang lebih serius.
Adapun penyebab batuk adalah respon tubuh untuk mebersihkan tenggorakan, adanya virus dan bakteri, merokok, asma, efek samping obat, kerusakan pita suara, emobol paru dan gagal jantung serta asam lambung yang belebihan (GERD).
Gejala batuk ditandai dengan adanya deman, nyeri dada, tenggorakan gatal, sakit kepala dan kebingungan. Batuk biasa umumnya sembuh dalam waktu paling lama 2 minggu, jika sudah lebih maka anda harus memeriksakan diri ke dokter.
Bila anda mengalami gejala batuk, sebaiknya segera melakukan pengobatan agar tidak menyebakan hal yang lebih serius, ramuan obat alami batuk yang terkenal ampuh ini, mungkin dapat membantu anda.
Ramuan alami batuk pertama :
Bahan-bahan ramuan :
Daun sirih sebanyak 15 lembar
Air bersih sebanyak 3 gelas minum
Madu seperlunya
Cara membaut ramuan:
Bahan dicuci bersih, direbus dengan air hingga menyisakan 3/4 bagian, jika sudah dingin disaring.
Cara memakai Ramuan :
Diminum dengan madu 3 x sehari, setiap minum 3/4 gelas.
Ramuan alami batuk Kedua:
Bahan-bahan ramuan :
Duan kedondong sebanyak 1/2 genggam
Air bersih 3 gelas minum
Garam seperlunya
Madu seperlunya
Cara membaut ramuan:
Bahan dicuci, kemduian direbus dengan air hingga menyisakan 3/4 bagian, bila sudah dingin disaring.
Cara memakai Ramuan :
Diminum dengan madu 3 kali sehari setiap minum 3/4 gelas minum.
Ramuan alami batuk ketiga :
Bahan-bahan ramuan :
Bawang merah sebanyak 8 butir
Kapulaga sebanyak 3 buah
Kelengkeng sebanyak 8 buah
Daun Kaki kuda 1/3 genggam
Daun jitan 1/4 genggam
Kencur sebanyak 2 jari
Jahe sebanyak 1 jari
Madu sebanyak 4 sendok makan
Air bersih 3 gelas minum.
Cara membaut ramuan:
Bahan-bahan mentah dicuci bersih dan dipotong-potong, direbus dengan air hingga menyisakan 1/2 bagian, bila sudah dingin disaring.
Cara memakai Ramuan :
Diminum dengan madu 3 kali sehari, setiap minum 3/4 gelan minum
Demikian bebrapa ramuan obat alami yang terkenal ampung untuk mengobati batuk anda. Bila sampai 2 minggu tidak kunjung sembuh, silahkan konsultasi ke dokter. Semoga bermanfaat.